Friday, April 26, 2024

Dandim 0503/JB, Kol Inf. Dadang Ismail Marzuki Bersama Walikota dan Kapolres Metro Jakarta Barat Mengadakam Apel Pengamanan Hari Raya Paskah

ACTUALNEWS.ID, Jakarta – Tiga Pilar Jakarta Barat melaksanakan Apel Pengamanan Perayaan hari Paskah atau Jumat Agung di Jakarta barat menyeluruh di Setiap tempat ibadah Gereja.

Warga jakarta barat untuk di minta tenang tidak usah terprovokasi dengan di mana saat ini ada yang mencoba-coba untuk membuat situasi kondisi tidak nyaman, “Warga jakarta barat jangan terprovokasi dengan situasi yang mencoba membuat kondisi tidak aman,” hal ini di sampaikan Walikota Jakarta Barat, Uus Kuswanto, saat acara Apel Kesiapan Pengamanan Dalam Rangka Perayaan Paskah 2021 Di wilayah Jakarta Barat, Jumat, 2/4/2021 di Taman Fatahilla, Jln.Fatahilla No 1, Kel. Pinangsia, Kec. Tamansari Jakarta Barat.

Walikota juga menjelaskan, sampai saat ini wilayah jakarta situasi dan kondisinya sudah aman serta terkendali. maka, sikon ini sudah menjadi tanggung jawab kita bersama dan kita pertahankan, “Warga jakarta barat mendambakan situasi yang aman, damai serta terkendali,” tandasnya.

Sementara itu, Kapolres Merto Jakarta Barat, Kombes Pol Ady Wibowo mengatakan, pengamanan yang under estimate harus di dukung oleh pemerintahan dan kodim 0503/JB, sehingga masyarakat merasa terayomi dalam keamanan, ” Masyarakat merasa nyaman atas kehadiran TNI – Polri di tengah-tengah warga, dan warga jangan risau,” pesan Kombes Ady Wibowo.

Ditempat yang sama, Dandim 0503/JB, Kolonel Inf. Dadang Ismail Marzuki, mengatakan, “Kegiatan Pengamanan ini jangan dijadikan hal yang sudah biasa, artinya terkadang kalau kita berbicara sudah biasa selalu sedikit mengabaikan atau menjadi lengah, pengamanan ini adanya koordinasi dalam kegiatan pengamanan sehingga pengamanan yang kita lakukan dapat lebih maksimal. tandasnya.

Hadir dalam acara itu selain para pimpinan intansi juga hadir,

  1. Para Danramil sejakarta Barat.
  2. Para Kapolsek Sejakarta Barat.
  3. Camat Tamansari, H.Risan H, Muktar.
  4. Lurah Sekecamatan Tamansari.
  5. Kasatpol PP, Amsar P.
  6. Kasatpel, Irwan Efendi.
  7. Personil Kodim 0503/JB.
  8. Personil Polres Metro Jakarta Barat.
  9. Personil SatPol PP
  10. Personil Dishub Sejakarta Barat.
  11. Citra Bayangkara.

( Sumber Koramil 01/Ts ).

ACN / Red.

Related Articles

Stay Connected

0FansLike
0FollowersFollow
0SubscribersSubscribe

Latest Articles