Thursday, December 5, 2024

Tim Voly Kodim 0501/JP mengikuti Lomba Voly PPKK

ACTUALNEWS ID, Jakarta —Dandim 0501/JP Letkol Inf Bangun I.E. Siregar, S.H. MIPOL. Didampingi Kasdim 0501/JP Letkol Inf Okky Risdianto, S.I.P serta Perwira staf Makodim 0501/JP hadir dalam final lomba voly yang diselenggarakan oleh PPKK, Kemayoran, Jakarta Pusat, jumat (16/6/2023).

Dalam lomba voly yang diselenggarakan oleh PPKK dalam rangka memeriahkan HUT PPKK ke-38, dilapangan voly PPKK dengan mengundang Instasi pemerintahan yang berada disekitar kantor PPKK, tim voly Kodim 0501/JP meraih juara ke-II (dua).

“Dandim 0501/JP mengatakan, selain untuk memupuk silahturahmi antar berbagai instasi, keikutsertaan tim voly Kodim 0501/JP, guna melatih mental bertanding dan sebagai wujud pembinaan satuan personil Kodim 0501/JP dalam bidang oraum,” ujarnya.

“Dalam setiap pertandingan ataupun perlombaan pasti ada yang menang dan kalah, itu sudah menjadi hal biasa intinya menjujung tinggi sportifitas dalam pertandingan menjadi hal mendasar dan utama”, tutup Dandim 0501/JP.

(Sumber Kodim 0501/JP)

ACN/RED

Related Articles

[td_block_social_counter facebook="#" twitter="#" youtube="#" style="style8 td-social-boxed td-social-font-icons" tdc_css="eyJhbGwiOnsibWFyZ2luLWJvdHRvbSI6IjM4IiwiZGlzcGxheSI6IiJ9LCJwb3J0cmFpdCI6eyJtYXJnaW4tYm90dG9tIjoiMzAiLCJkaXNwbGF5IjoiIn0sInBvcnRyYWl0X21heF93aWR0aCI6MTAxOCwicG9ydHJhaXRfbWluX3dpZHRoIjo3Njh9" custom_title="Stay Connected" block_template_id="td_block_template_8" f_header_font_family="712" f_header_font_transform="uppercase" f_header_font_weight="500" f_header_font_size="17" border_color="#dd3333"]

Latest Articles